KHADIVA, RIO CHANDRA and Puryandani, Siti, Dr. E. (2021) Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Kedisiplinan Terhadap Kinerja (Studi Pada Karyawan Dinas Perhubungan Kabupaten Boyolali). Other thesis, STIE Bank BPD Jateng.
Text (Undergraduate thesis)
Rio Chandra Khadiva.12160598.S1.Manajemen.BAB 1.pdf Restricted to Registered users only Download (96kB) | Request a copy |
Abstract
Kinerja menjadi salah satu faktor utama dalam mensukseskan visi misi yang dimiliki suatu instansi.Dengan hal itu kinerja karyawan sangat dibutuhkan untuk menilai bagaimana intansi tersebut berjalan dengan baik ataupun tidak. Maka kinerja dipengaruhi oleh beberapa faktor yang kemungkinan bisa mengurangi produktivitas kerja yang dihasilkan, faktor tersebut bisa berasal dari tingkat pendidikan, pengembangan SDM dan kedisiplinan yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan. Dengan demikian penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah kinerja karyawan Dinas Perhubungan Kabupaten Boyolali berjalan dengan baik. Populasi yang digunakan penelitian ini adalah karyawan yang ada di Dinas Perhubungan Kabupaten boyolali. Sampel yang diambil sebanyak 40 karyawan. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian yaitu analisis regresi linier berganda dengan SPSS 25. Hasil peneltian dapat disimpulkan bahwa variabel tingkat pendidikan dan pengembangan SDM tidak berpengaruh terhadap kinerja, sedangkan variabel kedisiplinan berpengaruh positif terhadap kinerja.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Tingkat Pendidikan, Pengaruh Sumber Daya Manusia, Kedisiplinan, Kinerja |
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor |
Depositing User: | Farid Farid Widodo |
Date Deposited: | 30 Jun 2021 02:51 |
Last Modified: | 30 Jun 2021 02:51 |
URI: | http://eprints.stiebankbpdjateng.ac.id/id/eprint/660 |
Actions (login required)
View Item |