PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH PENGGUNA BSI MOBILE BANKING PADA BANK SYARIAH INDONESIA DI KOTA SEMARANG

Nisa', Lutfi Lailatun (2024) PENGARUH KUALITAS LAYANAN, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH PENGGUNA BSI MOBILE BANKING PADA BANK SYARIAH INDONESIA DI KOTA SEMARANG. Other thesis, STIE BANK BPD JATENG.

[img] Text
Bab 1-3 Lutfi Lailatun Nisa'.pdf

Download (597kB)
[img] Text
Daftar Pustaka_Lutfi lailatun Nisa'.pdf

Download (236kB)

Abstract

The development of digital technology in the financial or banking services sector is able to develop BSI Mobile to encourage an increase in state capital so that it can make a positive contribution to the country's economy. Service quality, ease of use, and customer trust can be good or bad factors in customer loyalty to always use BSI Mobile services. This research aims to determine the influence of Service Quality, Ease of Use, and Trust on Customer Loyalty. The research method used in this research is quantitative, while the data collection technique is carried out through questionnaires using online-based media, namely Google Form, with the population used being customers who use BSI Mobile in Semarang. The data that was collected was tested using the SPSS Statistics 24 application, the sampling technique used was lemeshow with a sample of 100 respondents. Data analysis used in this research was classical assumption testing because the data was normal. The results of this research show partially and simultaneously that service quality and ease of use have a positive and significant effect, while the trust variable has a positive and insignificant effect on customer loyalty. Keywords: service quality, ease of use, customer trust and loyalty.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Perkembangan teknologi digital pada bidang keuangan atau jasa perbankan mampu mengembangkan BSI Mobile untuk dapat mendorong peningkatan modal negara sehingga dapat memberikan kontribusi yang positif terhadap perekonomian negara. Kualitas layanan, kemudahan penggunaan, dan kepercayaan nasabah dapat menjadi faktor baik atau buruknya loyalitas nasabah untuk selalu menggunakan layanan BSI Mobile. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Layanan, Kemudahan Penggunaan, dan Kepercayaan terhadap Loyalitas Nasabah. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif, adapun teknik pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner menggunakan media berbasis daring yaitu google form dengan populasi yang di pakai adalah nasabah pengguna BSI Mobile di Semarang. Data yang berhasil dikumpulkan diuji dengan aplikasi SPSS Statistic 24, teknik pengampilan sampel yang digunakan adalah lemeshow dengan sampel sebanyak 100 responden.. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pengujian asumsi klasik karena data bersifat normal. Hasil penelitian ini menunjukkan secara parsial dan simultan bahwa kualitas layanan, kemudahan penggunaan berpengaruh positif dan signifikan sedangkan pada variabel kepercayaan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap loyalitas nasabah. Kata Kunci : kualitas layanan, kemudahan penggunaan, kepercayaan dan loyalitas nasabah.
Uncontrolled Keywords: Manajemen Perbankan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Wisudawan S1
Date Deposited: 04 Mar 2024 06:36
Last Modified: 04 Mar 2024 06:36
URI: http://eprints.stiebankbpdjateng.ac.id/id/eprint/1826

Actions (login required)

View Item View Item