PENGARUH STRUKTUR MODAL SEBAGAI PEMODERASI HUBUNGAN ANTARA KUALITAS AKRUAL TERHADAP CASH HOLDINGS

CHASANI, ANITA ISMA and Vestari, Mekani, SE., M.Si.,Akt. (2021) PENGARUH STRUKTUR MODAL SEBAGAI PEMODERASI HUBUNGAN ANTARA KUALITAS AKRUAL TERHADAP CASH HOLDINGS. Other thesis, STIE Bank BPD Jateng.

[img] Text (Undergraduate thesis)
7.Anita Isma Chasani.11170749.S1.Akuntansi.BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris terkait pengaruh kualitas akrual terhadap cash holdings yang dimoderasi oleh struktur modal. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor aneka industri manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2014-2018 dengan menggunakan metode purposive sampling dan terpilih 16 perusahaan sampel. Analisis data yang digunakan adalah data panel yang dibantu dengan software Eviews 9.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas akrual berpengaruh negatif terhadap cash holdings. Struktur modal dapat memperlemah pengaruh kualitas akrual terhadap cash holdings.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: kualitas akrual, struktur modal, cash holding
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Depositing User: Farid Farid Widodo
Date Deposited: 02 Jun 2021 04:10
Last Modified: 02 Jun 2021 04:10
URI: http://eprints.stiebankbpdjateng.ac.id/id/eprint/602

Actions (login required)

View Item View Item