PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PERBANKAN UMUM KONVENSIONAL DAN PERBANKAN UMUM SYARIAH (Perusahaan Perbankan Umum Konvensional Dan Perbankan Umum Syariah Yang Terdaftar Di OJK )

Syahrani, Alfi (2024) PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PERBANKAN UMUM KONVENSIONAL DAN PERBANKAN UMUM SYARIAH (Perusahaan Perbankan Umum Konvensional Dan Perbankan Umum Syariah Yang Terdaftar Di OJK ). Other thesis, STIE Bank BPD Jateng.

[img] Text
DAFTAR PUSTAKA Alfi Syahrani.pdf

Download (224kB)
[img] Text
Skripsi Alfi Syahrani Bab 1-3.pdf

Download (527kB)

Abstract

The banking sector is one part that plays an important role in the country's efforts to increase economic growth and development. The aim of this research is to compare the development of the financial performance of conventional general banking and sharia general banking. The basic population of this research are banks registered on the BEI (Indonesian Stock Exchange), and the sample consists of 6 conventional commercial banks and 2 sharia commercial banks. In this research, the SPSS version 26 test tool was used with Descriptive Analysis Test, Normality Test, Homogeneity Test and Hypothesis Test. The results of this research show that in terms of CAR (Capital Adequacy Ratio), ROA (Return On Assets), BOPO (Operating Costs, Operating Income) and NPL/NPF (Non-performing loans/non-performing finance) there is no difference in performance in conventional and general banking. sharia general banking. Meanwhile, in the LDR/FDR ratio (Loan To Deposit Ratio/Financing To Deposit Ratio) there are differences in the performance of conventional general banking and sharia general banking.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Bidang perbankan merupakan salah satu bagian yang berperan penting dalam upaya negara meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan pembangunan. Tujuan penelitian ini adalah membandingkan perkembangan kinerja keuangan perbankan umum konvensional dan perbankan umum syariah. Populasi dasar penelitian ini adalah bank yang terdaftar di BEI (Bursa Efek Indonesia), dan sampelnya terdiri dari 6 bank umum konvensional dan 2 bank umum syariah. Dalam Penelitian ini menggunakan alat uji SPSS versi 26 dengan Uji Analisis Deskriptif, Uji Normalitas, Uji Homogenitas dan Uji Hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada rasio CAR (Capital Adequacy Ratio), ROA ( Return On Assets) , BOPO (Beban Operasional Pendapatan Operasional) dan NPL/NPF (Non Performing Loan/Non Performing Finance) tidak terdapat perbedaan kinerja dalam perbankan umum konvensional dan perbankan umum syariah. Sementara itu, pada rasio LDR/FDR (Loan To Deposit Ratio/Financing To Deposit Ratio) terdapat perbedaan pada kinerja perbankan umum konvensional dan perbankan umum syariah.
Uncontrolled Keywords: CAR,ROA,BOPO,LDR/FDR,NPL/NPF
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Wisudawan S1
Date Deposited: 25 Mar 2024 01:58
Last Modified: 25 Mar 2024 01:58
URI: http://eprints.stiebankbpdjateng.ac.id/id/eprint/1960

Actions (login required)

View Item View Item