ANALISIS POTENSI PROFITABILITAS SEBELUM DAN SESUDAH MERGER DITINJAU DARI DETERMINAN KINERJA KEUANGAN (STUDI PADA BANK BCA SYARIAH)

Fitri, Rahmana (2022) ANALISIS POTENSI PROFITABILITAS SEBELUM DAN SESUDAH MERGER DITINJAU DARI DETERMINAN KINERJA KEUANGAN (STUDI PADA BANK BCA SYARIAH). Other thesis, STIE Bank BPD Jateng.

[img] Text
Maret 2023_Rahmana Fitri_12190946_SkripsiBab1-3.pdf

Download (649kB)
[img] Text
Maret 2023_Rahmana Fitri_12190946_Daftarpustaka.pdf

Download (408kB)

Abstract

This study proposes to analyze the potential for profitability before and after the merger in terms of the determinants of financial performance. The population in this study is the financial statements of BCA Syariah banks starting from the financial statements per month in 2019-2022. The sampling technique uses the purposive sampling method by taking samples before the merger in the financial statements every month in 2019-2020 and after the merger from the financial statements per month in 2021 – 2022. In this study, the SPSS analysis tool was used with a paired sample t-test. The results in this study are that there are differences before and after the merger in the variables Return on Assets and Financing to Deposit Ratio, while Return on Equity and Operating Expenses Operating Income there is no difference after the BCA Syariah bank merges and before the merger.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi profitabilitas sebelum dan sesudah merger yang ditinjau dari determinan kinerja keuangan. Populasi dalam penelitian ini yaitu laporan keuangan bank BCA Syariah mulai dari laporan keuangan per bulan tahun 2019 – 20222. Teknik dalam pengambilan sampelnya menggunakan metode purposive sampling dengan mengambil sampel sebelum melakukan merger pada laporan keuangan tiap bulan 2019- 2020 dan sesudah merger dari laporan keuangan per bulan tahun 2021 – 2022. Dalam penelitian ini menggunakan alat analisis SPSS dengan uji beda paired sample t-test. Hasil dalam penelitian ini adalah terdapat perbedaan sebelum dan sesudah merger pada variabel Return on Asset dan Financing to Deposit Ratio, sedangkan Return on Equity dan Beban Operasional Pendapatan Operasional tidak terdapat perbedaan setelah bank BCA Syariah melakukan merger dan sebelum melakukan merger.
Uncontrolled Keywords: ROA, ROE, BOPO, FDR
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Wisudawan S1
Date Deposited: 04 Jul 2023 02:01
Last Modified: 04 Jul 2023 02:01
URI: http://eprints.stiebankbpdjateng.ac.id/id/eprint/1076

Actions (login required)

View Item View Item